Dapur Miranti
Sabtu, 06 April 2019
TUMIS GENJER
Genjer, dah lama gak masak sayur ini, jarang2 liat dipasar. Aku kalo masak genjer lebih suka yg agak manis. Karena genjer ada rasa agak2 paitnya, jadi banyakin aja gulanya.
Tumis genjer yang kubuat ini resepnya sederhana aja, bikinnya jg cepet tinggal oseng jadi.
TUMIS GENJER
BAHAN
2 ikat genjer (buang akar dan cuci bersih)
1 sdt garam
1/2 sdt gula pasir
minyak untuk menumis
Bumbu Halus:
4 siung bawang putih
6 butir bawag merah
4 buah cabai merah keriting
1 buah kencur kecil
Cara Membuat
Panaskan minyak, tumis bumbu halus garam, gula pasir sampai harum
Masukkan genjer, masak hingga matang sambil diaduk. Cicipi. Jika sudahbok matikan api.
Sajikan
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar